Ram laptop dan notebook rendah? Ingin fungsi maksimal?


Saat ini perkembangan tekhnologi software (perangkat lunak) dan hardware (perangkat keras) komputer ntebook laptop semakin jauh ke depan.

Hal ini membuat kita harus sering merogoh kocek untuk upgrade membeli edisi yang terbaru.

Baik software edisi terbaru ataupun komputer laptop notebook keluaran terbaru.

Jika sudah ada dananya ya aman, tetapi kika belum ada dan masih menabung maka inilah jawabannya.

Karena mau tidak mau kita akan mengalami masalah-masalah berikut ini yang tentu saja mengganggu apalagi jika sudah berhubungan dengan pekerjaan.


Berikut beberapa kendala yang sering ditemui: 

1. Komputer notebook laptop lambat loading
2. Sulit menggunakan program edisi terbaru
3. Terjadi masalah setelah upgrade dan update
4. Suka mati sendiri
5. Terlalu cepat panas
6. Hang
7. Terjadi kerusakan hardware

Berikut ini settingan untuk komputer notebook laptop ram rendah yang masih ingin dipakai dan ingin menyesuaikan perkembangan  dunia digital saat ini.

Komputer notebook laptop Ram 1 gb
1. Gunakan windows 7 (win7)
2. Cukup instal software yang penting selain bawaan (office 2007, printer yang dimiliki, chrome)
3. Buka maksimal 1 program saat pemakaian
4. Gunakan Auslogic driver updater (boleh tidak - ini opsional- pembahasan dan link menyusul ya)
5. Bersihkan manual (cek dibawah)
6. Instal 1 antivirus saja
7. Jangan instal game
8. Setting tampilan standar saja
9. ram virtual set 4000 mb - 6000 mb

Komputer notebook laptop Ram 2 gb
1. Gunakan windows 7 (win7) atau windows 10 (win10)
2. Cukup instal software yang penting selain bawaan (office 2013, printer yang dimiliki, chrome)
3. Buka maksimal 1 program saat pemakaian
4. Gunakan Auslogic driver updater (boleh tidak - ini opsional- pembahasan dan link menyusul ya)
5. Bersihkan manual (cek dibawah)
6. Instal 1 antivirus saja
7. Jangan instal game
8. Setting tampilan standar saja
9. ram virtual set 6000 mb - 8000 mb


Bersihkan Komputer Notebook Laptop Secara Manual
1. Kosongkan recycle bin
2. Hapus semua file yang tidak diperlukan setelah digunakan (foto, vodeo, dll) hati -hati fise system juga terhapus
3. Matikan windows update otomatis
4. Jalankan fix fperformance secara berkala
5. Bersihkan chace setiap akan menggunakan komputer motebook laptop
Start Window - Search - isikan : %temp% - enter - pilih semua file temp : ctrl+a - enter - delete semua - skip yang tidak bisa dihapus - ok
6. Tunggu sejenak saat dinyalakan, setelah masuk dekstop, agar semua proses start up seleasai dijalankan secara otomatis.

Posting Komentar

Smart comment system

Lebih baru Lebih lama