Mesin rumput adalah alat yang sering kita temui di pedesaan karena digunakan warga untuk bertani dan meladang di wilayahnya.
Selain mesin rumput, para petani juga menggunakan alat petanian lain seperti parang, oncoh, arit, celurit, dan cangkul.
Khusus untuk petani karet, biasanya ada alat sadap karet yang banyak tersedia juga dipasaran.
Kali ini kita akan membahas peluang bisnis dari sebuah mesin rumput sederhana.
Mesin rumput sangat mudah dibeli, baik di kota maupun daerah mudah didapatkan penjualnya.
Memilih Alat Pemotong Rumput
Mesin yang dipakai Spesifikasinya yaitu:
- 2 Tak (mesin dua langkah)
- berbahan bakar bensin
- berat sekitar 5 kg
- penggunaan oli samping dicampur dengan bahan bakar
Kelebihan Mesin Rumput
- Mesin rumput sangat simpel penggunaannya.
- Sangat bandel walaupun 1 liter bensin bisa dihabiskan nonstop tanpa pendinginan.
Kekurangan Mesin Rumput
- mesin ini adalah berbahan bakar bensin dan udara diubah menjadi gerakan (bensin dan udara adalah zat anorganik yang akhirnya terbakar menjadi sisa gas karbon pencemaran udara bumi : tidak ramah lingkungan)
- alat ini banyak digunakan untuk memotong rumput padahal banyak alat tradisional asli Indonesia
Bisnis Pemotong Rumput
Alat dan Leselamatan Kerja
- mesin pemotong rumput
- mata pisau mesin rumput
- kunci ring atau shock untuk mesin rumput
- bensin
- oli samping/ pelumas mesin 2 Tak
- gerinda dab mata gerinda
- sapu
- sepatu tani / bot
- sarung tangan
- helm atau penutup wajah dan kepala
- baju dan celana panjang
- air putih seperlunya
Pelaksanaan Pemotongan Rumput
- cek mesin rumput dan kalibrasi
- tajamkan mata pisau mesin rumput dengan gerinda
- campur rata bensin dan oli (besin 1 liter dan oli 3 tutup botol oli)
- isikan bensin pada mesin pemotong rumput
- pasang alat keamanan pemotong rumput
- hidupkan mesih rumput dan pangkaslah rumput yang ada dengan tekhnik yang biasa
- Gunakan sapu untuk merapikan bekas potongan rumput ke tempatnya
Perkiraan Biaya Pemotongan Rumput
- Bensin 5 liter Rp. 40.000,-
- oli samping Rp. 20.000,-
- Air minum dan snack 2 orang Rp. 20.000,-
Perkiraan Tarif Memotong Rumput Keliling
- 5x5 Meter (15 Menit) Rp. 5000x1 Meter = 125.000,-
- Tarif dapat disesuaikan tergantung pasar dan keadaan area pengerjaan.
Reference:
Pemotong Rumput
Revision:
31th of May 2020
11th of July 2020 (perbaikan kecepatan dan relvansi pengurangan gambar sebelumnya)
27th of May 2022